BMW merupakan perusahaan otomotif asal Jerman yang memproduksi mobil dan motor. Perusahaan ini didirikan oleh Frans Josef Popp pada 1916. Semenjak itu, BMW terus berkembang dan senantiasa menghasilkan produk kualitas kelas satu. Masyarakat luas mengenal produk besutan BMW merupakan produk mewah dengan performa menawan. Di Indonesia sendiri, BMW cukup berkembang pesat. Sehingga pihak BMW membuka cabang pembantu atas nama BMW Motorride Indonesia.

Tipe motor BMW ada lima macam, yaitu enduro, roadster, sport, tour, dan urban. Di tipe enduro, pihak perusahaan menempatkan motor BMW F 800, F 700, serta BMW R 1200 GS Adventure. Sedangkan untuk roadster, ada motor BMW F 800 R, K 1300 R, dan R 1200 R. Selanjutnya, ada tipe sport, yang ditempati produk BMW S 1000 RR dan K 1300 S. Tipe ditempati oleh BMW F 800 GT, K 1600 GT, dan R 1200 GTL. Tipe terakhir yakni urban mengandalkan produk BMW C 600 Sport dan C 650 GT.

Berlanjut ke kisaran harga motor BMW, pihak perusahaan membanderol dengan harga premium alias cukup tinggi. Hal ini tentu mengacu pada kualitas produk, yang dibuat untuk konsumen kelas atas. Untuk produk tipe enduro, harga kisarannya adalah sekitar 275-460 juta rupiah. Tipe roadster dibanderol di kisaran 300-450 juta rupiah. Lalu, tipe sport dihargai 460-635 juta rupiah dan disusul tipe tour yang berkisar antara 405-660 juta rupiah. Terakhir, yakni tipe urban dibanderol sekitar 300 juta rupiah.

Rp 105.000.000

BMW K100

Mesin Orisinil Siap Gas Semua kelistrikan aman mesin kering merontang Minus Spesometer mati Lampu Sen mayi tinggal Pasang relay Siap touring
Rp 55.000.000

DKW UNION TJAKEP

UNIT JALAN , SEIN LAMPU, KLAKSON NYALA KONDISI SESUAI PHOTO SURAT LENGKAP , PAJAK TERTIB . UNIT DI KEDIRI JATIM WA 081234020801 #motorklasik#dkwunion#indonesiahits#
Rp 185.000.000

BMW R60/5

jual BMW R60/5 Kondisi : mesin sehat girbox normal gardan normal baju2 ori spidomter dan RPM fungsi tas kulit optional Double stater dan fungsi holdergas […]